Pages

Mengenai Saya

Foto saya
Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia
This blog tell about my lesson, knowledge and my experience. I get to post them for my task. Thank's to sir Ony Kuswara, my teacher and thank's for you cause you're looking my blog :)
Diberdayakan oleh Blogger.

Rabu, 04 April 2012

Cara Mengatasi Keputihan Secara Tradisional

Cara Mengobati Keputihan secara Alami. Keputihan yang disebabkan oleh keluaran lendir dari faraj seringkali menimbulkan kerunsingan dan ketakutan di kalangan wanita-wanita. Perkara yang paling ditakuti sekali ialah jangkitan kuman (venereal disease) seperti siplis dan gonorrhea iaitu penyakit –penyakit yang dijangkitkan menerusi hubungan seks. Perkara lain yang merunsingkan wanita ialah kemungkinan beliau mengidap penyakit kanser pada bahagian peranakan. Bagi gadis-gadis yang belum berkahwin, pengeluaran keputihan menimbulkan persoalan samadamereka mengidap penyakit yang mengancam kesuburan mereka di masa hadapan kelak..Temukan Cara Mengatasi Buang Air Kecil yang Keseringan (ANYANG-ANYANGAN) Secara Alami dan Cara Merawat Keputihan secara Alami hanya di blog Aneka Penyakit dan Pengobataannya Secara Alami.



Cara Merawat Keputihan secara Alami
1. Buah Delima --> baca khasiat buah delima lainnya
Rebus kulit delima kering (30 g) dan herba sambiloto kering (15 g) dengan satu liter air bersih. Biarkan sampai air rebusannya tersisa separuhnya. Setelah dingin, saring clan bagi untuk tiga kali minum, pagi, siang, dan malam hari. Air rebusan ini juga bisa digunakan untuk cuci vagina. Khusus wanita yang sudah menikah, gunakan dengan alat semprot yang masuk ke liang vagina.

2. Pepaya --> baca khasiat pepaya lainnya
  • Bahan: 1 lembar daun pepaya, 1 potong akar rumput alang-alang, adas pulosari secukupnya.
  • Cara membuat: daun pepaya dicincang halus, kemudian direbus bersama bahan lainnya dengan 1,5 liter air sampai mendidih dan disaring
  • Cara menggunakan: diminum 1 kali sehari 1 gelas dan dilakukan secara teratur.
3. Bunga Mawar --> baca khasiat Bunga Mawar lainnya
Rebus 9—15 g akar bunga mawar kering dengan 1 gelas air sampai tersisa ½ gelas, dinginkan, lalu saring. Minum air saringannya sekaligus ½ gelas sehari. Catatan : wanita hamil dilarang minum ramuan dan bunga mawar dan bagi penderita fungsi pencernaan Iemah sebaiknya berhati-hati dalam menggunakan ramuan.

4. Bunga Sepatu --> baca khasiat Bunga Sepatu lainnya
Rebus 15 g bunga kembang sepatu, 15 g jengger ayam (Celosia cristata L.), dan 30 g kulit delima segar atau i g kulit delima kering (Punica granaturn L.) dalam 500 ml air sampai tersisa 200 ml. Saring air rebusannya, lalu minum dua kali sehari.Catatan: Wanita hamil dilarang minum rebusan tumbuhan obat ini. Setiap pengobatan dilakukan secara teratur. Untuk penyakit berat, tetap konsultasikan dengan dokter. 
Itulah Beberapa Cara Mengatasi Merawat Keputihan secara Alami Jika ada saran dan kritik jangan ragu untuk menyampaikan. Jika ada cara pengobatan lain yang belum tertera silakan tinggalkan komentar dalam bentuk komentar di bawah ini semoga bermanfaat bagi kita semua. 



Obat Keputihan Alami. Pada artikel terdahulu, kita telah mempelajari Gejala dan Penyebab Keputihan, maka pada kesempatan ini, kita akan mencoba mengulas cara mengobati keputihan secara tradisional atau obat keputihan alami. Banyak terdapat obat untuk mengatasi keputihan yang saat ini sudah banyak tersedia di apotek-apotek terdekat. Namun tidak ada salahnya anda juga mengenal cara mengatasi keputihan dengan resep tradisonal dibawah ini.
Cara mengobati Keputihan secara tradisional
  • Ambillah 10 lembar daun beluntas, sepotong kayu rapet jenis pulosari sepanjang 5-6cm, 1 batang temu kunci, sepotong ujung kelingking kunir dan temu lawak sebesar jari kelingking.
  • Semua ramuan di rajang, ramuan temu kunci dan temu lawak diiris tipis-tipis masukkan ke dalam panci bersama daun beluntasdan diisi dengan 2 mangkok air bersih, direbus sampai mendidih hingga airnya tinggal sepertiga mangkok
  • Ambil air godokan tersebut dan di minum hangat-hangat. Pakailah ramuan ini selama 10 hari dengan teratur maka keputihan tersebut lenyap dan sembuh.
Dari tips sederhana di atas, semoga bermanfaat bagi Anda khususnya kaum wanita yang mengalami keputihan, dan mudah-mudahan dapat membantu Anda untuk mengobatinya. Jika Anda ingin mempelajari lebih dalam mengenai keputihan dan cara pengobatannya serta masalah-masalah kewanitaan lainnya, berikut duniabaca.com rekomendasikan salah satu situs khusus menangani masalah-masalah wanita, yaitu Solusi Kewanitaanku
separador

1 komentar:

Toko Online Ramuan Madura mengatakan...

trims infonya ya sangat bermanfat sekali untuk mengatasi keputihan

Posting Komentar

Followers